Model Pembelajaran Pra TK (3 th-an)
* Ruang gerak luas, cukup untuk berlarian dan berlompatan
* Jarak pandang dekat, hanya 2-3 meter
* Obyek pandang harus berukuran besar dan mencolok
* Berkomunikasi dengan menatap langsung mata anak
* Dengarkan dan tanggapi celotehan anak
* Pembelajaran sedetik yang di ulang-ulang sudah cukup
* Jangan bertanya untuk mengetes kemampuan anak
1 komentar:
wah makasih infonya...bermanfaat banget:)
Posting Komentar